my music

Selasa, 31 Agustus 2010

Selamanya



Selamanya









Saat aku menatap matamu
Aku melihat keheningan didalam dirimu
Saatku hampirimu
Aku melihat raut wajahmu yang penuh amarah dan benci

Saat mata kita bertemu
Aku melihat kau rindu padaku
Saat kita berpapasan
Aku melihat raut wajah yang dingin dan tak peduli














Aku tau kau kesepian tanpa aku
Aku tau kau kecewa padaku
Aku tau semua alasanmu mejauhi diriku…












Tapi…
Kau harus pergi dariku…
Meskipun kau tak pernah berbisik manis dan aishiteru padaku

Aku selalu mendukungmu dan menantimu disini
Selamanya..


Tidak ada komentar: